Info Pendidikan:
Home » » Sistematika KARIL Universitas Terbuka

Sistematika KARIL Universitas Terbuka

Written By Siti Nurjanah on Jumat, 10 April 2015 | 03.08




I. Pendahuluan
A. Latar Belakang Masalah
1. Identifikasi Masalah:
    menjelaskan kondisi pembelajaran yang terjadi di kelasnya
    menjelaskan pembelajaran yang diharapkan sesuai dengan pendapat ahli
2. Analisis Masalah
3. Alternatif dan prioritas pemecahan masalah
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian Perbaikan Pembelajaran
D. Manfaat Penelitian Perbaikan Pembelajaran
II. Kajian Pustaka
III. Pelaksanaan Penelitian Perbaikan Pembelajaran
A. Subjek, Tempat, dan Waktu Penelitian
B. Desain Prosedur Perbaikan Pembelajaran
C. Teknik Analisis Data
IV. Hasil Penelitian dan Pembahasannya
A. Deskripsi Hasil Penelitian Perbaikan Pembelajaran
B. Pembahasan Hasil Penelitian Perbaikan Pembelajaran
V. Simpulan dan Saran Tindak Lanjut
1. Simpulan
2. Saran Tindak Lanjut
Daftar Pustaka


Penulisan Daftar Pustaka: menggunakan American Psychological Association (APA) Style
·         Buku: nama belakang, singkatan nama depan. (tahun). Judul. Nama tempat penerbitan:Penerbit.
·         Periodicals/jurnal ilmiah: nama belakang, singkatan nama depan. (tahun). Judul artikel. Nama Periodicals, vol (nomor), nomor halaman.
Catatan kaki diletakkan di belakang naskah, kecuali catatan kaki yang memberikan elaborasi dapat diletakan pada halaman yang bersangkutan

Contoh Susunan Daftar Pustaka
Departemen Pendidikan Nasional. (2002). Standar kompetensi guru kelas SD-MI Program Pendidikan 
     DII PGSD. Jakarta: Depdiknas, Dirjen Dikti, Dit. P2TH-KT.
FKIP-UT. (2003). Studi Kelayakan Program SP PGSD. Jakarta: Universitas Terbuka.
Hilgard, Ernest R, & Bower, Gordon H. (1975). Theories of Learning. 4th Edition. New Jersey:Prentice
    Hall, Inc.
Syah, Muhibbin. (1995). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: Rosdakarya
Tim FKIP. (1997). Alat Penilaian Kemampuan Guru (APKG). Jakarta: Universitas Terbuka
Wardani, I G. A. K. ; Wihardit, K; & Nasoetion, N. (2000). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas
   Terbuka.


Catatan Khusus
Plagiat merupakan pelanggaran yang serius di dunia akademik, baik yang sengaja ataupun tidak sengaja, sehingga harus dihindari. Menurut definisi “Plagiat merupakan perbuatan secara sengaja atau tidak sengaja dalam memperoleh atau mencoba memperoleh kredit atau nilai untuk suatu karya ilmiah, dengan mengutip sebagian atau seluruh karya dan/atau karya ilmiah orang lain, tanpa menyatakan sumber secara tepat dan memadai” (Permendiknas No 17 tahun 2010, Pasal 1 Ayat 1).
Secara umum plagiat adalah penggunaan atau peniruan yang mirip dengan aslinya atas kalimat,bahasa, dan pemikiran dari pengarang lain tanpa menyebutkan sumbernya, yang artinya mengakuinya sebagai hasil kerja/pemikiran asli dari penulis. Tindakan plagiat ini dapat dideteksi secara manual maupun melalui aplikasi komputer. Universitas Terbuka akan melakukan uji deteksi plagiat melalui aplikasi komputer yang khusus disiapkan bagi Jurnal Online Universitas Terbuka. Tulisan yang terdeteksi sebagai plagiat tidak akan dimuat dalam publikasi Jurnal Online Universitas Terbuka. Bagi yang melakukan plagiat harus membuat artikel baru untuk memenuhi kewajiban publikasi ilmiah Anda, dan hal ini akan menghambat kelulusan Anda.

Written by : Siti Nurjanah | Blog Siti Nurjanah

Terimakasih telah membaca artikel: Sistematika KARIL Universitas Terbuka, yang ditulis oleh Siti Nurjanah, pada hari Jumat, 10 April 2015. Jika pembaca ingin sebarluaskan artikel diatas, mohon sertakan sumber link asli di bawah ini. Kritik, saran maupun pertanyaan dapat anda sampaikan di kotak komentar atau SMS ke; 0858-7023-2258. Ok...thanks!.

Share artikel diatas: :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support, Design & Published by: Creating Website | Johny Template | Mas Template | Proudly powered by Blogger
Copyright © 2014, Author: Siti Nurjanah - All Rights Reserved